
Catatanbuku.com – Seperti biasa kali ini kami akan membahas aplikasi penghasil uang terbaru. Pembahasan kali ini mengenai Candy Cake Crush Game Penghasil Uang.
Aplikasi ini masih dalam masa uji coba. Developer ingin kamu mencari kelemahan bug atau error pada aplikasi tersebut.
Tentang Candy Cake Crush Game Penghasil Uang
Aplikasi ini adalah software baru berbentu game penghasil uang. Tapi apakah benar kita bisa mendapatkan uang dengan aplikasi ini?
Pertanyaan seperti ini sangat wajar di tanyakan oleh semua pemburu cuan. Karena pasalnya akan sangat sia-sia dan membuang waktu, tenaga kalau memainkan aplikasi penghasil uang palsu, penipu atau scam.
Lalu bagaimana dengan game penghasil uang yang satu ini? apakah layak untuk digunakan? karena aplikasi ini tergolong sangat baru.
Jika kamu penasaran dengan aplikasi game penghasil saldo dana ini silahkan simak ulasan lengkap di bawah ini.
Link Download Candy Cake Crush Penghasil Uang
Buat kamu yang ingin mendownload aplikasi ini untuk menghasilkan rupiah, silahkan unduh melalui link yang kami bagikan di bawah ini.
Sebenarnya aplikasi ini sudah ada dan tersedia di Google Play Store. Jika kamu bisa langsung buka aplikasi Play Store lalu ketikan kata kunci “Candy Cake Crush” pada kolom pencarian, lalu klik download dan tunggu sampai installasi selesai.
Cara Menghasilkan Uang Menggunakan Aplikasi Candy Cake Crush
Setelah mendownload dan berhasil memasang aplikasinya di perangkat milikmu, maka sekarang tinggal mendapatkan uang melalui aplikasi candy cake crush. Berikut caranya:
- Setelah aplikasi ini terpasang di HP anda, maka jalankan atau buka Apk tersebut.
- Kemudian mainkan gamenya agar anda bisa mendapatkan komisi.
- Cara bermain mudah kok, anda hanya harus klik atau tap layar ketika ada ikon candy atau makanan yang sama atau warnanya serupa.
- Kumpulkan diamond sebanyak mungkin. Sebab, 1000 poin sama dengan 1 rupiah ya.
- Anda bisa ambil penghasilan anda lewat akun DANA.
Apakah Aplikasi Candy Cake Crush Aman?
Ketika kami mencari informasi terkait aplikasi ini apakah benar membayar atau tidak, ternyata banyak yang mengatakan kalau aplikasi game candy cake crush benar membayar.
Tapi mereka di bayar dengan nominal kecil, dan belum ada konfirmasi kalau menarik nominal besar benar membayar atau tidak.
Untuk keamanan sendiri menurut kami aplikasi ini sudah cukup aman kok, karena sudah tersedia di Google Play Store. Jadi buat kamu yang ingin mencoba game penghasil uang ini, silahkan gas!.